Follow Us @ilmamubarok

13 September, 2022

apt. Ilma Nafi'a Mubarok, S.Farm

 

Kamu harus tau, bahwa gelar yang kamu sematkan pada akhir nama belakangmu itu, bukan untuk mendapat pengakuan darimu. Tapi, itu adalah tanda bukti atas perjuangan bapak dan ibumu. Didalamnya terdapat banyak pedih pahit berair mata, serta keringat yang tak mungkin pernah mengering meski tubuh tengah berbaring. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar